Sabtu, 08 Mei 2010

Install Windows 7 dari USB Flash Drive

Install Windows 7 dari USB Flash Drive

yang dibutuhkan:

USB flash disk (Min 4 GB)








Windows 7 ISO (32 bit or 64 bit)

MBRwiz Download dan Extract ke folder di harddisk. dengan mbrwiz pc/notebook yang tidak bisa boot dari usb cdrom menjadi dapat di boot dengan usb.

tahapan:

1. Tancapkan USB Flash Drive ke computer dan lakukan Format USB drive tersebut.

Format USB Drive

2. kemudian dari tombol Start Menu->run->cmd (Open Command Prompt) and Type following command

convert i: /fs:ntfs (dimana “I” adalah drive letter untuk USB flashdisk)

Convert USB Flash Drive FAT32 to NTFS

3. Mount Windows 7 iso sebagai drive virtual (drive CD virtual dapat menggunaan Freeware MagicDisc).

4. kembali ke Start->run->cmd

sekarang menuju tempatdimana MBRWiz diekstrak dan ketik perintah berikut:

mbrwiz /list (catat nomer disk USB flahdisk yang akan digunakan)

mbrwiz /disk=X /active=X (X adalah nomor disk USB Drive yang dicatat... bukan drive letter usb flash)

exit

MBRWiz

5. sekarang buka command window baru dan ketik perintah berikut:

J: (Drive letter untuk virtual CD dimana Windows 7 iso di-mounting)

CD boot

bootsect /nt60 Y: (Y adalah drive letter untuk USB flashdisk )

Update BOOTMGR for USB Pen Drive

6. nah sekarang tinggal copy seluruh isi Windows 7 iso ke USB flashdisk

7. sekarang reboot computer dari USB

8. jika semua langkah benar, instalasi Windows 7 dapat start dari USB drive.

0 komentar:

Posting Komentar